Informasi Produk
Gangguan tidur apakah yang bisa diatasi oleh LELAP?
LELAP dapat mengatasi gangguan tidur seperti insomnia.
Amankah mengonsumsi LELAP secara rutin?
LELAP aman dikonsumsi secara rutin karena terbuat dari ekstrak bahan alam.
Apakah kandungan LELAP yang dapat membantu tidur lebih cepat?
LELAP mengandung ekstrak valerian yang telah teruji klinis membantu meringankan gangguan tidur.
Saat ini saya mengonsumsi obat lain yang memiliki efek samping membuat kantuk. Kenapa saya perlu mengonsumsi LELAP?
Efek kantuk dari obat tersebut hanyalah efek samping, sementara LELAP merupakan obat dengan kombinasi bahan alam yang dapat meringankan gangguan tidur.
Apakah LELAP menyebabkan ketergantungan?
Lelap adalah obat untuk meringankan gangguan tidur. Apabila gangguan tidurmu berlanjut, segera konsultasikan ke dokter.
Mengapa saya tidak langsung mengantuk setelah mengonsumsi LELAP?
Kandungan herbal pada LELAP membutuhkan waktu mulai dari 30 menit untuk bisa bekerja. Apabila timbul rasa kecemasan sebelum durasi tersebut, justru bisa menegasi efek kandungan tersebut.